RUANG LINGKUP PASAR
Pasar adalah sebuah pelanggan dengan kebutuhan dan keinginan tertentu maka ruang lingkup pasar disini mengacu pada jumlah pelanggan yang mungkin mau membeli produk prusahaan.Ruang lingkup pasarterdiri dari :
1.Pasar Potensial (Potentcial Market)
Sekumpulan konsumen yang memiliki tingkat minat tertentu terhadap penawaran pasar tertentu.
2.Pasar yang Tersedia (Available Market)
Sekumpulan konsumen yang memiliki minat penghasilan,dan akses pada penawaran pasar tersebut.
3.Pasar tersedia yang memenuhi syarat
Sekumpulan konsumen yang memiliki minat,penghasilan,dan akses kualifikasi pada penawaran pasar tersebut.
4.Pasar yang dilayani
Targetmarket yaitu bagian dari pasar yang memenuhi syarat yang ingin dimasuki perusahaan
5.Pasar Penetrasi
Sekumpulan konsumen yang benar-benar telah membeli produk.
RUANG LINGKUP OBSERVASI PASAR
1. Obsevasi tentang Kebutuhan dan Keiginan Pembeli
Observasi ini di tujukan untuk mengetahui kebutuhan dan keiginan pelanggan dan menciptakan kebutuhan dan keiginan tersebut menjadi sebuah permintaan.Dengan begitu pemasar dapat mengetahui pembeli,barang apa yang di butuhkan,yang disenangi,dan lain-lain.
Kebutuhan manusia sangat banyak,berikut pengklasikasinya:
- Kebutuhan manusia menenurut tingkat kepentingannya
Kebutuhan ini dibagi menjadi tiga yaitu kebutuhan primer,sekunder,dan tersier
- Kebutuhan manusia menurut sifatnya
Kebutuhan jasmani/materi dan kebutuhan rohani/immaterial
- Kebutuhan manusia menurut subjeknya
Kebutuhan individu dan kebutuhan kolektif
2. Observasi lingkugan pemasaran
Lingkugan pemasaran terdiri atas lingkungan mikro dan lingkungan makro.
a. Lingkungan Mikro
Lingkungan makro terlibat dalam kegiantan memproduksi,menyalurkan,dan mempromosikan.Produk meliputi perusahaan,pemasok,pelanggan sasaran,dan lingkungan mikro lain adalah kekuatan pesaing dan masyarakat umum. Lingkugan mikro prusahaan : Hal-hal yang harus diamati secara terus-menerus menyangkut lingkungan mikro perusahaan antara lain produk,harga,promosi,dan distribusi.
b. Lingkungan Makro
No comments:
Post a Comment